Pemkab Batang edukasi etika politik cegah kerawanan pilkada

  • Bagikan

Pemerintah Kabupaten Batang, Jawa Tengah, memasifkan edukasi etika politik dan sosialisasi pada masyarakat sebagai upaya mencegah kerawanan di dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2024.Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Batang Agung Wisnu Barata di Batang, Selasa, mengatakan bahwa pihaknya telah melakukan pemetaan terhadap berbagai variabel yang berpotensi menimbulkan kerawanan.”Pemetaan ini mencakup beberapa aspek penting seperti politik uang, … 

Editor: Nur Ardi, Tim Jateng.org

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *